Blog najla alliya, blog pribadi tempat sharing-sharing everything

Memilihmu ATAU Tidak?

Hidup adalah memilih ketika kita harus dihadapkan pada dua atau lebih pilihan. Dan itu lumrah. Kita akan merasa bahagia dengan pilihan yang benar.

Namun, pilihan yang benar tidak mesti selalu teriringi terus oleh kebahagiaan lahir dan batin..

Ada banyak pilihan yang harus kuambil dalam hidup. Misalnya saja ketika aku dihadapkan kepada dua pilihan: "memilihmu atau tidak". Dan aku merasa yakin atas pilihanku.

Sulit Memilih

Tags :

Related : Memilihmu ATAU Tidak?

  • Prediksi Juara X Factor Indonesia Prediksi Juara X Factor Indonesia, maaf bukannya saya bermaksud menjadi seorang dukun yang mencoba ingin memprediksi siapakah juara x factor indonesia 2013? Tapi postin ...
  • Simbiosis Mutualisme The Voice Indonesia dan Kopi Kapal Api Lupa-lupa ingat, entah pada pelajaran SMA atau SMP ya kita mengenal kata simbosis mutualisme itu? Yang pasti dan masih saya ingat, kata tersebut ada dalam mata pelajara ...
  • Cinta adalah perpindahan energi Cinta itu ibarat angin, angin adalah udara yang bergerak. Sedang cinta adalah energi yang bergerak Saat dicintai kita dapat merasakan banyak energi Kita dihargai, dipe ...
  • Ternyata Aku Bukan Untukmu... tak akan ku pertahan hati dan perasaan ini jika memang kamu tak mampu dan tak bisa lagi membahagiakan aku dan hati aku . tak mungkin aku diam karna sakit . tak mungkin ...
  • Blog saya Banyak Dkunjungi Karena Postingan Ini Blog najla, gado-gado ini telah menerima banyak kunjungan dari postingan "pemain preman pensiun". Banyak kiwod, kalau tidak boleh saya katakan bahwa hampir semua pengun ...